Tahukah anda bahwa oli synthetics itu bahan bakunya juga berasal dari minyak bumi (mineral base oils)? Hanya saja untuk sampai ke tingkatan synthetisc membutuhkan proses pembuatan secara fisika. Proses tersebut yang membuat oli synthetics menjadi lebih mahal. Sedangkan untuk oli mineral, cukup proses kimiawi. Hanya diperlukan tambahan adetive pada base oil agar kemampuan oli tersebut memenuhi syarat aplikasi teknik mesin- mesin berteknologi maju, karena oli mineral terbaik sekalipun tidak cukup untuk memenuhi aplikasi teknik.
Oli mineral perlu mendapat tambahan adetive
Dari beberapa tipe Pelumas Synthetics maka Esters dan Poly Alpha Olefins (PAO) paling tepat digunakan untuk melumasi mesin mobil. Khusus untuk PAO maka oli synthetics ini memiliki beberapa keunggulan.
PAO memiliki Viskositas index yang tinggi sehingga sedikit sekali menggunakan adetive. Dengan demikian hanya sedikit deposit dalam oli. Keunggulan oli synthetics tersebut mengurangi keausan pada ring, piston dan silinder. PAO juga memiliki karakter penguapannya rendah sehingga permukaan oli stabil. Titik bekunya juga rendah sehingga mampu tetap cair pada temperatur yang sangat rendah dan stabil terhadap oksidasi sehingga perpanjang usia pakai dari oli.
Oli mineral perlu mendapat tambahan adetive
Dari beberapa tipe Pelumas Synthetics maka Esters dan Poly Alpha Olefins (PAO) paling tepat digunakan untuk melumasi mesin mobil. Khusus untuk PAO maka oli synthetics ini memiliki beberapa keunggulan.
PAO memiliki Viskositas index yang tinggi sehingga sedikit sekali menggunakan adetive. Dengan demikian hanya sedikit deposit dalam oli. Keunggulan oli synthetics tersebut mengurangi keausan pada ring, piston dan silinder. PAO juga memiliki karakter penguapannya rendah sehingga permukaan oli stabil. Titik bekunya juga rendah sehingga mampu tetap cair pada temperatur yang sangat rendah dan stabil terhadap oksidasi sehingga perpanjang usia pakai dari oli.
Oli synthetics memiliki tingkat viskositas yang aman, walaupun mesin dalam kondisi panas maupun dingin sampai minus 20 derajat. Juga lebih encer sehingga mudah dan cepat mencapai bagian terkecil dari mesin. Untuk mobil yang sensitif, maka penggunaan oli synthetics bisa mendorong tenaga mesin bekerja lebih optimal. Mobil- mobil dengan teknologi seperti VVTL-I, V Tec yang memiliki perangkat klep yang rumit sangat dianjurkan untuk menggunakan oli synthetics.
Selain ada keunggulan oli synthetics juga memiliki kelemahan. Harganya menjadi 5 sampai 6 kali oli mineral karena proses pembuatan yang lebih sulit. Oli synthetics juga tidak mudah bercampur sehingga penggunaan aditive harus selektif karena dapat merusak seal.
Selain ada keunggulan oli synthetics juga memiliki kelemahan. Harganya menjadi 5 sampai 6 kali oli mineral karena proses pembuatan yang lebih sulit. Oli synthetics juga tidak mudah bercampur sehingga penggunaan aditive harus selektif karena dapat merusak seal.
0 komentar "Mengenal Oli Synthetics", Baca atau Masukkan Komentar
Posting Komentar